Surat Untukmu
Buat kamu, perihal self love Kini titik ujungnya dicapai Topeng sandiwara telah usang Kebanyakan dikenakan Hidup di bumi harus manusiawi, bukan? Pergumulan bertentangan harus diserang Karena hidup untuk sendiri bukan orang lain Hidupmu tak bergantung pada mereka, lantas untuk apa tergantung? Kapan insecure isi kepala sendiri diakhiri? Sudah berserakan cinta di bumi Yang lebih jatuh cinta ke orang lain Tapi tidak dengan pemiliknya sendiri Sudah cukup jahatnya Nikmati dulu jatah manusiawinya. 2 Senyum nan menawan itu perlahan menghujani hatiku yang kemarau Membuat terpikat Menggoda tuk menatap indah retinamu lebih lama Kata yang terucap dari bibirmu Serasa semilir angin dalam telinga Sosokmu pun perlahan kurindu Terhalang tembok bukan siapanya membatasi Namun degup kurang ajar mulai mengetuk jantungku yang kaku, lagi Kini beribu tanya ...